Cirebon Getaway
October 25th, 2016 / arris / Comments Off on Cirebon GetawayPosted in TOP 6, Your Stories

Oleh: Bernard Simanjuntak Sejak dibukanya akses tol Cipali, waktu tempuh dari Jakarta ke Cirebon berkurang drastis menjadi sekitar 3 jam saja. Dengan demikian, makin banyak orang yang berkunjung ke Cirebon di akhir pekan, sehingga Cirebon resmi menjadi salah satu weekend gateway baru bagi warga Jakarta. Saya berangkat pagi-pagi sekali untuk menghindari kemacetan yang biasa terjadi …
Read moreBogor, the Most Lovable City
October 24th, 2016 / arris / Comments Off on Bogor, the Most Lovable CityPosted in TOP 6, Your Stories

Oleh: Tyra Lundi Bogor, kota yang terletak sekitar 55 km dari Kota Jakarta ini menyimpan banyak objek wisata bernuansa alam. Itu sebabnya banyak warga Jakarta yang mengunjungi kota ini dikala ingin mendapatkan udara yang segar, pemandangan indah, dan menghilangkan kepenatan dari hiruk pikuk Ibukota. Kota ini juga dikenal dengan julukan kota hujan, hal itu …
Read moreAlam Bandung
October 24th, 2016 / arris / Comments Off on Alam BandungPosted in TOP 6, Your Stories

Oleh: Wisnu Tejakusuma Ada yang bebeda dengan hari Minggu kali itu dibandingkan dengan minggu-minggu biasanya. Bukan karena bangun pagi yang membuat hari Minggu itu berbeda, tetapi perjalanan yang harus saya lakukan untuk memenuhi persyaratan menjadi Travelers of the Year (TotY) 2016. Majalah Panorama yang bekerja sama dengan Nissan Indonesia, Yomp, XL Prioritas, Hotel Santika …
Read moreBogor, Menjemput Impian Masa Kecil
October 24th, 2016 / arris / Comments Off on Bogor, Menjemput Impian Masa KecilPosted in TOP 6

Oleh: Nyoman Suparta Akhirnya…….nama saya lolos menjadi TOP 6 Travelers of the year versi majalah Panorama. Bangga, senang dan sedikit memutar otak karena harus escape di hari kerja. Saya mendapat tugas berlibur di Bogor, and you know what? Ini menjadi tempat impian saya sejak kecil, di kepala saya langsung terbayang puncak dan Taman Safari …
Read moreThings to do in Cirebon & Kuningan
October 24th, 2016 / arris / Comments Off on Things to do in Cirebon & KuninganPosted in TOP 6, Your Stories

Oleh: Muhammad Fajar Satria Cirebon dan Kuningan, kota yang berada di Jawa Barat ini memiliki beberapa kategori destinasi wisata seperti wisata religi dan sejarah, wisata belanja, wisata kuliner, dan wisata adventure. Kota Cirebon yang dikenal sebagai “Kota Udang Rebon” ini hanya berjarak 225 km dari Jakarta dengan waktu tempuh selama 3 jam via Tol …
Read more